Beranda » Predikat Paripurna
27 Puskesmas di Kabupaten Tangerang Raih Predikat Paripurna dari Kemenkes RI

27 Puskesmas di Kabupaten Tangerang Raih Predikat Paripurna dari Kemenkes RI

TANGERANG||KRIMINALXPOST.COM – Sebanyak 27 Unit Pelaksana Teknis Dinas (UPTD) Puskesmas di Kabupaten Tangerang meraih predikat paripurna dalam penilaian Akreditasi dan re-Akreditasi oleh Kementerian Kesehatan Republik Indonesia (Kemenkes RI). Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Tangerang, dr. Achmad Muchlis mengatakan, penghargaan paripurna ini merupakan pengakuan tertinggi yang diberikan oleh Lembaga Penyelenggara Akreditasi yang ditetapkan Kemenkes RI. Tujuan Akreditasi…

Baca Selengkapnya
error: Content is protected !!